Bola.net - Fernando terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga lanjutan La Liga 2019-20 jornada 30 antara Sevilla versus Barcelona, Sabtu (20/6/2020) dini hari WIB.
Dalam laga ini, Sevilla dan Barcelona harus puas berbagi poin usai bermain imbang tanpa gol selama 90 menit penuh.
Berkat hasil ini, Barcelona kini masih memuncaki klasemen dengan poin 65, sedangkan Sevilla masi tertahan di posisi ketiga dengan poin 52.
Performa Apik Fernando
Julen Lopetegui sukses menjalankan taktiknya dengan menugaskan Fernando untuk mempersempit ruang dari lini tengah dan depan Barcelona.
Karena performa apik Fernando, dua bintang Barcelona, Lionel Messi dan Luis Suarez dibuat tak berkutik hampir sepanjang 90 menit jalannya laga.
Opeator La Liga pun menganggap Fernando layak disematkan gelar pemain terbaik dari laga ini berkat performa gemilang yang ia tunjukkan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Diyakini Bisa Cari Pengganti Sepadan Lautaro Martinez
Liga Italia 20 Juni 2020, 23:35
-
Sevilla Tahan Imbang Barcelona
Galeri 20 Juni 2020, 14:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR