Martino, yang kini menangani Timnas Argentina, pernah bekerja sama dengan Messi kala ia masih berada di Barcelona. Ia melihat pemain berjuluk La Pulga tersebut mengalami banyak perubahan yang luar biasa pasca Piala Dunia 2014.
"Amat bagus bagi dirinya untuk meningkatkan hal tersebut, karena ia sudah amat bagus secara individual. Ia terus mempertahankan kualitas individunya dan ia bisa menggunakan hal tersebut kapan pun," tutur Martino pada Diario Popular.
"Sekarang ia tidak lagi spektakuler secara individu, namun ia lebih banyak memainkan peran di dalam tim. Ia seperti pemain lain di dalam tim. Ia mengerti bahwa tim membutuhkan dirinya dan ia melakukan hal tersebut. Ia perlu terlibat lebih banyak di dalam tim. Ia tidak harus menyelesaikan semuanya sendiri, namun ia harus menyelesaikannya bersama tim," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul Yakin Masih Ada Peluang Bagi Madrid Salip Barca
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 21:53
-
Lawan Juru Kunci, Barca Tetap Waspada
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 21:13
-
Barca dan Madrid Bisa 'Bentrok' di Bandara
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 19:11
-
'Barca, Madrid, & Atletico Diembargo Transfer, Sepakbola Kolaps'
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 18:20
-
Rexach: Guardiola Pasti Khawatir Lawan Barca
Liga Champions 1 Mei 2015, 18:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR