Mantan arsitek Barcelona itu pun tak ragu menyebut nama tiga pemain belakang Real Madrid: Sergio Ramos, Raphael Varane, dan Pepe.
"Saya akan beritahu anda siapa pemain yang saya sukai dan saya pikir para pemain ini merupakan rahasia mengapa timnya bermain amat baik. Saya sangat menyukai tiga pemain belakang Real Madrid," tutur Martino menurut laporan Marca.
"Di antara ketiganya, Varane merupakan yang terbaik," pungkasnya.
Martino mengundurkan diri dari Barcelona musim lalu, usai ia gagal memberikan satu gelar juara pun pada kubu Camp Nou. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Skuat Real Madrid Untuk Hadapi Atletico Madrid
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 20:36
-
Ancelotti: Atletico Lawan Tersulit di Eropa
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 19:40
-
Ancelotti: Atletico, Tim Dengan Organisasi Terbaik di Eropa
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 19:03
-
Simeone: Atleti Tak Takut Tekanan Suporter Bernabeu
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 18:30
-
Ronaldo: Lisbon Momen Tersulit, Saya Banyak Menangis
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 13:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR