Dalam sebuah konferensi pers di Camp Nou, Mascherano menyebutkan bahwa pendapatnya itu. "Saya akan berikan Ballon d'Or kepada Messi. Setelah Messi, ada Xavi dan Andres Iniesta," ucap pemain yang dijuluki The Little Boss ini.
"Mereka mungkin memenangkan gelar, tapi kita sedang membicarakan seorang pemain yang mencetak 80 gol dalam satu musim, Menurut saya itu gila," tambah kompatriot Messi ini.
"Tetapi ballon d'Or adalah pengahargaan untuk individu. Akan ada banyak orang yang memiliki pandangan berbeda dengan saya dan saya juga tak punya hak pilih."
Selain mendukung Messi di Ballon d'Or, Mascherano juga merasakan rasa sakit yang sama dengan Messi setelah kalah di Liga Champions dan La Liga.
"Kami memiliki memori yang buruk di Liga Champions. Selama 180 menit, kami jauh lebih bagus ketimbang Chelsea. Tapi itulah sepakbola. Di la Liga, Real Madrid datang ke Camp Nou dan mengalahkan kami."
"Saya bukannya mau mengatakan bahwa Chelsea tak berhak memenangkan Liga Champions. Tapi kami layak mendapatkan lebih dari yang kami dapatkan musim lalu. [initial]
La Liga - Messi Masih Dendam Pada Chelsea dan Madrid (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lukaku Ingin Pensiun Bersama Chelsea
Liga Inggris 20 Juli 2012, 16:43 -
Di Matteo: Dampak Hazard Bakal Signifikan
Liga Inggris 20 Juli 2012, 16:17 -
Fernando Torres Ingin bertemu Fans Indonesia
Bola Indonesia 20 Juli 2012, 14:00 -
Di Matteo: Chelsea Memang Memburu Moses
Liga Inggris 20 Juli 2012, 12:48 -
Malouda Ungkapkan Minat Hijrah ke Brasil
Liga Inggris 20 Juli 2012, 12:21
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR