Bola.net - - dan ternyata dikabarkan sudah sempat menyepakati transfer Kylian Mbappe, sebelum pemain 18 tahun akhirnya memutuskan untuk bergabung dengan PSG, menurut L'Equipe.
Kesepakatan tersebut diklaim akan membuat Mbappe mendarat di tim Catalan, sementara Arda Turan akan dilepas ke Stade Louis II. Namun demikian, pemain muda Prancis ternyata tidak beranggapan bahwa Barca adalah tempat yang tepat untuk mengembangkan karirnya.
Mbappe justru memilih bergabung bersama PSG dengan kesepakatan peminjaman semusim dan ia diperkirakan akan ditebus secara permanen dengan harga 180 juta euro di musim panas.
Kylian Mbappe
Kemampuan Mbappe pun belakangan sudah semakin berkembang di PSG, yang memberinya kesempatan bermain bersama Neymar dan Edinson Cavani di lini depan.
Bahkan Real Madrid, yang terus dikaitkan dengan Harry Kane, diklaim lebih membutuhan sosok seperti Mbappe ketimbang striker Tottenham tersebut.
"Saya akan lebih memilih merekrut pemain muda seperti Kylian Mbappe. Sulit sekali mendatangkan Kane. Harga-harga di bursa transfer sekarang semakin menggila. Anda harus membayar 200 juta euro untuk Kane, saya tidak mengerti sama sekali," jelas mantan pemain Los Blancos, Steve McManaman, di Marca.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Berambisi Untuk Datangkan Morata
Liga Inggris 7 November 2017, 21:59 -
Nama Allegri Masuk Dalam Daftar Incaran PSG
Liga Italia 7 November 2017, 19:44 -
Inter Milan Ingin Tukar Joao Mario dengan Pastore
Liga Italia 7 November 2017, 19:05 -
PSG Sudah Hubungi Jose Mourinho
Liga Inggris 7 November 2017, 14:30 -
Italia Membawa Dua Pengendali Bola Terbaik Eropa
Editorial 7 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR