Hingga saat ini masih belum bisa dipastikan siapa dua nama pemain tersebut, namun Balague nampak yakin bahwa Alexis Sanchez dan Dani Alves yang bakal tersingkir dari skuat El Barca di musim depan. Selain itu, ia juga menegaskan bahwa Lionel Messi tak bakal masuk dalam daftar jual Barca dan sama sekali tak ada tawaran dari Manchester City.
"Akan ada keputusan besar yang diambil terkait susunan skuat di musim yang akan datang," jelas Balague pada Sky Sports.
"Mungkin akan ada beberapa bintang yang dijual, mungkin Dani Alves atau Alexis Sanchez. Tapi yang jelas bukan Lionel Messi, yang tidak menerima tawaran dari Manchesster City. Akan ada perubahan, dengan empat atau lima pemain datang," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdes: Meski Tak Pegang Bola, Kiper Juga Lelah
Liga Spanyol 11 Maret 2014, 22:20 -
Martino Minta Barca Tampil Konsisten
Liga Spanyol 11 Maret 2014, 21:26 -
Tak Mau Kebobolan, Valdes Pelajari Video Aguero
Liga Champions 11 Maret 2014, 19:52 -
Valdes Buka Pintu Bagi Klub Premier League
Liga Champions 11 Maret 2014, 19:22 -
Messi Muntah, Ini Hasil Pemeriksaan Dokter
Liga Spanyol 11 Maret 2014, 16:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR