Bola.net - - Gelandang Luka Modric termasuk dalam kategori pemain yang mendapat predikat sukses di Real Madrid. Tapi, Modric menyebut untuk bisa sukses di Real Madrid tidak bisa diraih dengan cara yang mudah.
Modric bergabung dengan Madrid pada tahun 2012 yang lalu setelah empat musim bermain di Tottenham. Sejak musim pertamanya, Modric selalu menjadi pilihan utama dalam skuat Madrid. Meskipun, silih berganti pelatih datang dan pergi.
"Di Real Madrid, Anda harus selalu bermain dalam level yang tinggi pada setiap pertandingan. Jika tidak, maka akan sulit bagi Anda untuk tetap bisa bertahan di skuat Madrid," terang Modric dikutip dari Marca.
Selama berseragam klub asal ibukota Spanyol ini, Modric telah meraih tiga gelar Liga Champions. Musim ini, pemain asal Kroasia juga membawa El Real melaju ke babak semifinal. Menurutnya, selalu ada motivasi ekstra bermain di Liga Champions.
"Kami adalah tim pertama yang mampu mempertahankan gelar dan itu adalah sesuatu yang luar biasa. Kami kalahkan tim lain yang difavoritkan. Kami merasa baik saat bermain di Liga Champions," kata Modric.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Asal Belanda Pimpin Duel Bayern Lawan Madrid
Liga Champions 23 April 2018, 23:35
-
Zidane Lawan Bayern Munchen: Sembilan Bermain, Dua Kalah
Liga Champions 23 April 2018, 23:04
-
Henderson: Salah Sudah Berada di Tempat Terbaik
Liga Inggris 23 April 2018, 22:50
-
Keylor Navas Tak Pernah Larang Madrid Beli Kiper Baru
Liga Spanyol 23 April 2018, 21:09
-
Luka Modric Bakal Susul Ibrahimovic ke Amerika Serikat?
Liga Spanyol 23 April 2018, 20:37
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR