Modric menganggap bahwa kegagalan Real untuk mencetak lebih dari satu gol di babak pertama menjadi kunci dari kemenangan Barca. Begitu memasuki babak kedua, Barca tampil lebih dominan dan akhirnya mampu mengunci kemenangan lewat gol Luis Suarez di menit ke 56.
"Kami bermain sangat baik hingga terciptanya gol kedua, kami bermain jauh lebih bagus ketimbang Barca, dan seharusnya bisa menciptakan dua atau tiga gol ke gawang mereka di babak pertama," sesal gelandang asal Kroasia ini.
"Sebelum Suarez mencetak gol, keseimbangan kami dalam bertahan dan menyerang sangat bagus. Setelah itu kami tak bisa lagi bangkit untuk bisa menyamai level yang kami tunjukkan di satu jam pertama pertandingan."
Dengan kekalahan ini, Real semakin tertinggal dengan selisih empat poin dari Barca di puncak klasemen.[initial]
[polling]1180[/polling]
Baca Juga
- Marcelo: Sepatu Isco Bagaikan Dilapisi Lem
- Bos Wales: Real Madrid Dituntut Wajib Menang Sekaligus Menghibur
- Kunjungi Odegaard di Madrid, Bos Norwegia Puas Dengan Visi Ancelotti
- Suarez Akui Besarnya Pengaruh Ronaldo di Madrid
- Ancelotti: Klub Sebesar Madrid Wajar Dapat Kritikan Paling Pedas
- Son Heung-Min Ngefans Berat Pada Cristiano Ronaldo
- Casillas: Jika Buffon Mampu, Maka Saya Juga Pasti Bisa
- Real Madrid Menyesal Pinjam Chicharito
- Gareth Bale Diam-Diam Mengidap Arachnophobia
- Real Madrid Amankan Jasa Kiper Masa Depan Argentina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Dikalahkan Barca, Madridista Serang Mobil Bale
Open Play 23 Maret 2015, 20:12
-
Mascherano: Kami Memberikan Madrid Terlalu Banyak Ruang
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 18:06
-
Rakitic Akui Istirahat Babak Pertama 'Selamatkan' Barca
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:47
-
Mascherano Bahagia Barca Kalahkan Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:45
-
Modric: Gol Kedua Barca Bunuh Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:31
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR