
Bola.net - Jose Mourinho pernah menjadi pelatih Real Madrid. Ia mengklaim tim yang dilatihnya saat itu merupakan tim terbaik di Eropa musim 2011/12 meski gagal di Liga Champions.
Di bawah bimbingan Mourinho, Madrid mengakhiri rentetan tiga gelar La Liga berturut-turut milik Barcelona. Mereka mencetak rekor gol (121) dan poin (100) terbanyak dalam satu musim.
Barcelona pun harus mengakhiri musim di posisi runner up pada ajang La Liga. Mereka tertinggal sembilan poin dari tim asuhan Mourinho.
Namun, perjalanan Los Blancos di Liga Champios hanya sampai babak semifinal. Mereka dihentikan Bayern Munchen
Terbaik di Eropa
Mourinho sekarang melatih Tottenham. Ia percaya bahwa Madrid yang di bawah asuhannya waktu itu merupakan tim terbaik di Spanyol dan di Eropa.
"Musim itu, Real Madrid adalah tim terbaik di Spanyol dan juga Eropa," kata Mourinho kepada Marca.
"Itulah mengapa sangat sulit bagi kami untuk menerima kekalahan dari Bayern di Liga Champions."
Cara Terbaik
Mourinho hanya mampu mempersembahkan satu gelar La Liga selama menangani Los Blancos. Namun, Madrid bisa mengakhiri dominasi Barcelona di La Liga dengan cara terbaik.
"Mengakhiri dominasi Barcelona dan mewujudkannya dengan memecahkan rekor poin dan gol membuatnya terasa semakin menarik dan penting karena kami melakukannya dengan cara terbaik," lanjutnya.
"Bukan hanya kami menjuarai La Liga, kami melakukannya dengan cara yang tercatat dalam buku sejarah."
Sumber: Soccerway
Baca Juga:
- Cristiano Ronaldo, Tentang Ambisi dan Dedikasi untuk Tinggalkan Messi dan Lampaui Pele
- Real Madrid: Punya 10 Penyerang, Hanya Satu-Dua yang Selalu Bisa Diandalkan
- Zinedine Zidane Sebenarnya Punya 3 Tim Tangguh di Real Madrid, Apa Maksudnya?
- Mengaku Tertarik ke MLS, Gareth Bale Tebar Kode Tinggalkan Real Madrid?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cerita Nyata Tentang Kutukan 100 Tahun Benfica
Bolatainment 2 Mei 2020, 23:10
-
Selamat Ulang Tahun ke-45, David Beckham!
Liga Inggris 2 Mei 2020, 23:07
-
Jose Mourinho XI: Ozil, Cristiano Ronaldo, Hingga Drogba
Liga Spanyol 2 Mei 2020, 20:04
-
Kata Mereka, Ronaldo Bukan Tandingan Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 2 Mei 2020, 19:47
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR