Bola.net - - Gelandang menyebut persaingan memperebutkan Scudetto musim ini beda dari musim lalu dan lebih sulit.
Saat ini Juve ada di posisi kedua klasemen sementara Serie A. Mereka meraih 50 poin dari 20 pertandingan.
Sementara itu di posisi pertama ada . Dari jumlah pertandingan yang sama, Partenopei sukses mengoleksi satu poin lebih banyak dari Bianconeri.
Sementara itu di posisi ketiga sampai lima berturut-turut ada Inter Milan, Lazio dan AS Roma. Inter saat ini mengoleksi 42 poin, sementara Lazio 40 dan Roma 39.
Khedira pun menganggap persaingan musim ini beda dari musim-musim sebelumnya. Ia juga menyebut Juve tak akan mudah untuk bisa memenangkan gelar juara liga di musim 2017-18 ini.
Napoli
Inter Milan
"Musim ini berbeda dengan yang lainnya. Ada banyak tim papan atas di puncak klasemen Serie A. Napoli tentu salah satunya, tapi ada juga Inter, Roma, Lazio dan Juventus yang jelas," kata gelandang tersebut kepada Sky Sport Italia.
"Itulah mengapa lebih sulit memenangkan Scudetto. Kita harus bekerja lebih keras lagi agar bisa memenangkannya," tegas Khedira.
"Penting agar kami tetap fokus, tapi menurut saya, akan lebih sulit memenangkan gelar lainnya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Khedira Dukung Juve Segera Datangkan Emre Can
Liga Italia 10 Januari 2018, 20:11
-
Banyak Tim Dianggap Bisa Juara Liga Champions Musim Ini
Liga Champions 10 Januari 2018, 17:54
-
Musim Ini, Khedira Sebut Ada Yang Beda di Serie A
Liga Spanyol 10 Januari 2018, 17:15
-
Terkait Jakub Jankto, Udinese Bikin Milan dan Juventus Kecewa?
Liga Italia 10 Januari 2018, 15:05
-
Darmian Dalam Kegalauan, Juventus Memantau dan Menunggu
Liga Inggris 10 Januari 2018, 11:25
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR