Pemain Brasil telah membuat delapan gol dalam enam pertandingan terakhir untuk tim asuhan Luis Enrique, yang tengah mengumpulkan poin yang sama dengan Real Madrid di La Liga.
Kedua tim akan saling jumpa di El Clasico pasca jeda Internasional dan Neymar mengatakan gol yang ia cetak ke gawang Madrid merupakan momen terbaik dalam karirnya.
"Saya tidak suka menonton sepakbola ketika saya tidak sedang bermain bersama Barcelona," tutur Neymar pada beIN Sport.
"Saya tidak suka menonton Real Madrid, saya tidak suka melihat tim lain. Saya tidak bisa memberikan opini tentang apa yang tidak saya lihat.
"Bagi saya, hal terpenting adalah memenangkan gelar juara." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inikah yang Dibisikkan Ronaldo pada Pelatih PSG?
Liga Spanyol 6 November 2015, 20:52
-
Madrid Dapat Tenaga Baru Jelang Duel dengan Sevilla
Liga Spanyol 6 November 2015, 20:47
-
Skandal Seks, Bintang Barcelona Dukung Benzema
Liga Italia 6 November 2015, 19:25
-
Iniesta: El Clasico Datang Tepat Waktu
Liga Spanyol 6 November 2015, 19:12
-
Lawan Sevilla, Madrid Tanpa Navas dan Marcelo
Liga Spanyol 6 November 2015, 17:43
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR