
Bola.net - Sebuah informasi beredar mengenai rencana Barcelona untuk mendatangkan Memphis Depay. Pemain Lyon itu bisa bergabung dengan skuat El Blaugrana akan sangat tergantung pada sosok Ousmane Dembele.
Menjelang penutupan bursa transfer, Barcelona tengah mengupayakan pembelian penyerang baru. Menyusul kepergian Luis Suarez ke Atletico Madrid.
Sejauh ini Barcelona sudah menemukan pengganti Suarez pada sosok Memphis Depay. Namun pemain Olympique Lyon itu belum kunjung mendarat di Camp Nou.
AS melansir bahwa Memphis Depay bisa bergabung dengan Barcelona. Namun itu semua tergantung pada diri Ousmane Dembele.
Apa hubungan Dembele dengan transfer Depay? Simak informasinya di bawah ini.
Kurang Uang
Menurut laporan tersebut, Barcelona saat ini tengah mengalami kesulitan keuangan.
Mereka tidak mampu menebus mahar transfer Depay. Padahal Lyon hanya mematok sekitar 35 juta Euro untuk sang winger.
Itulah mengapa mereka perlu mencari tambahan dana agar transfer Depay bisa menjadi kenyataan.
Dembele Kuncinya
Menurut laporan itu, Ousmane Dembele akan menjadi kunci transfer Depay.
Sang winger kabarnya saat ini diminati oleh Manchester United. Penjualan Dembele ke MU ini diyakini akan menghasilkan uang yang besar.
Itulah mengapa Ronald Koeman saat ini tengah membujuk Dembele untuk pindah ke MU di musim panas ini.
Buka Pembicaraan
Menurut laporan yang beredar, Manchester United sudah mulai membuka pembicaraan dengan pihak Dembele.
Namun Dembele diberitakan masih memiliki keinginan yang kuat untuk bertahan di Barcelona.
(AS)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo dan Messi Bertemu Lagi di Liga Champions, Netizen: Grup G untuk GOAT!
Liga Champions 1 Oktober 2020, 23:35
-
Bek Kanan Baru Barcelona: Apa yang Bisa Diharapkan dari Sergino Dest?
Liga Spanyol 1 Oktober 2020, 22:30
-
Akal Bulus Manchester United di Balik Rencana Transfer Ousmane Dembele
Liga Inggris 1 Oktober 2020, 20:20
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR