Bola.net - - Legenda Brasil, dan Roberto Carlos, belum lama ini tidak memberikan tanggapan positif terkait komentar mantan rekan mereka di Real Madrid, Michael Owen, terkait candaan tentang berat badan sang mantan striker.
Ronaldo dan Owen kembali ke Bernabeu jelang pertandingan La Liga melawan Granada untuk memberikan dukungan pada Cristiano Ronaldo, yang baru memenangkan Ballon d'Or 2016.
Owen, yang bermain bersama Ronaldo di musim 2004/05, menggunakan Twitter untuk melempar lelucon mengenai pertemuannya dengan sang legenda.
"Saya kira berat badan saya sudah naik, hingga saya bertemu kawan lama saya, Ronnie," demikian tulis eks Liverpool.
Namun demikian, candaan tersebut rupanya tidak bisa diterima dengan baik oleh Ronaldo.
"Saya terkejut betapa penting persoalan mengenai berat badan saya memainkan peran di kehidupan saat ini. Saya tidak tahu mengapa itu amat penting, jujur," tutur Ronaldo di AS.
Hal yang sama juga dikatakan oleh Carlos: "Saya tidak suka lelucon seperti ini. Ronaldo adalah kawan saya dan kita harus hati-hati. Hal mengenai Ronaldo bukan tentang tubuhnya, melainkan jiwanya. Dia selalu punya jiwa besar."
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanggapan Zidane Tentang Prahara Pique dan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:49
-
Real Madrid Tak Berambisi Raih Treble
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:17
-
James Absen Lawan Sevilla, Ini Penjelasan Zidane
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 21:55
-
Hebei Fortune Jengah Disebut Tawar James 95 Juta Pounds
Liga Inggris 11 Januari 2017, 21:46
-
Ronaldo Kembali Absen Lawan Sevilla
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 20:53
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR