Bola.net - - Gelandang Barcelona Paulinho menyebut Neymar memiliki kemungkinan untuk bisa menjadi pemain terbaik dunia, menggeser Lionel Messi.
Saat ini, status pemain terbaik dunia masih disandang oleh dua pemain. Selain Messi, satunya lagi tentu disandang oleh superstar Real Madrid, Cristiano Ronaldo.
Pemain lain seperti Isco, Luis Suarez, bahkan Neymar sendiri disebut berada satu level di bawah kedua megabintang tersebut. Akan tetapi, Paulinho menyebut bahwa Neymar memiliki kemungkinan untuk bisa naik kelas.
"Messi telah banyak membantu saya. (Neymar dan Messi) adalah pemain yang sangat bagus. Saya hanya bisa membicarakan hak istimewa yang bisa saya dapatkan untuk bermain dengan keduanya," serunya seperti dilansir Soccerway.

"Tugas saya di sini adalah membantu (Messi) terus menjadi pemain terbaik di dunia. Dengan Neymar, Anda tidak tahu apa yang akan terjadi besok, atau dua atau tiga tahun dari sekarang," cetusnya.
"Ia mungkin akhirnya menjadi pemain terbaik di dunia," sambungnya.
Paulinho sejauh ini telah bermain sebanyak sembilan kali bagi Barca di semua ajang kompetisi. Ia baru menyumbangkan dua gol dan satu assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Madrid Sulit Bayangkan La Liga Tanpa Barca
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 22:45
-
Striker Barca Ini Segera Hengkang, Messi Malah Senang
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:55
-
Hadir di Markas Madrid, Barca Amati Trio Spurs
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:20
-
Barca Minati Harry Kane, Madrid Mulai Khawatir
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:15
-
Pasca Atletico, Messi dan Pique Sempat Cekcok di Barca
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR