
Guardiola yang pernah menangani Thiago semasa di Camp Nou, kemarin menyebut jika kapten Spanyol U-21 itu adalah 'satu-satunya pemain yang dia mau'. Ia juga mengisyaratkan siap memberi ruang untuk Thiago dalam tumpukan gelandang Bayern.
Dan radio Catalan RAC1 mengungkapkan jika wakil presiden Bayern, Karl Heinz Rummenigge sudah memberitahukan pada kubu Blaugrana jika mereka akan menebus klausul Thiago yang 'cuma' 18 juta euro dalam waktu dekat.
Belum diketahui apakah Barca akan membebankan pajak pada transfer Thiago ke kubu Die Roten. Namun setelah dipermalukan di semifinal Liga Champions musim kemarin, melepas salah satu talenta paling menjanjikan ke Allianz Arena tentu bakal menjadi pil pahit untuk para petinggi Camp Nou. [initial]
Baca Juga:
(101gg/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Bantah Fitnah Vilanova Demi Gaet Neymar
Liga Spanyol 12 Juli 2013, 18:21
-
'New Messi', Julukan Media Jerman Untuk Peran Baru Ribery
Liga Eropa Lain 12 Juli 2013, 18:10
-
Thiago dan Strootman Lepas, MU Seriusi Transfer Marchisio
Liga Inggris 12 Juli 2013, 17:00
-
Lewat Instagram, Fabregas Buka Pintu Balik Arsenal
Bolatainment 12 Juli 2013, 16:20
-
Laporta: Barca Harusnya Berterimakasih Kepada Pep
Liga Spanyol 12 Juli 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR