Bola.net - - Bintang Real Madrid yang akan segera hengkang, , mengatakan pada kompatriot dan rekan setimnya, Cristiano Ronaldo, untuk menolak Manchester United dan bergabung dengannya di .
Winger 32 tahun mengejutkan Real dengan mengatakan pada klub bahwa ia ingin meninggalkan Spanyol karena merasa tak mendapat dukungan atas tuduhan menggelapkan pajak.
Ia diperkirakan sudah menerima dua tawaran menarik, dari mantan klubnya, United, dan juga tim raksasa Prancis, PSG.
Pepe dan Cristiano Ronaldo
Dan Marca mengklaim bahwa Pepe coba meyakinkan Ronaldo bahwa ibu kota Prancis merupakan destinasi terbaik untuk mereka berdua, dan mengatakan: "Mari pergi ke PSG bersama."
Ronaldo dipercaya amat dekat dengan Pepe, dan mereka berdua sudah banyak menghabiskan waktu bersama baik di Real Madrid maupun tim nasional.
Keduanya kini tengah bergabung dengan timnas Portugal untuk melakoni Piala Konfederasi dan keduanya dikabarkan sudah membicarakan destinasi berikutnya untuk Ronaldo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lucas Moura Buka Pintu Menuju Inter Milan
Liga Italia 19 Juni 2017, 23:49
-
Demi Mbappe, PSG Siap Lupakan Transfer James
Liga Eropa Lain 19 Juni 2017, 21:07
-
Juve Bidik Bek PSG Untuk Gantikan Dani Alves
Liga Italia 19 Juni 2017, 19:09
-
PSG Masuk Dalam Perburuan Belotti?
Liga Eropa Lain 19 Juni 2017, 14:05
-
Tinggalkan PSG, Verratti Ancam Mogok Latihan
Liga Eropa Lain 19 Juni 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR