Hal itu dibantah oleh rekan Ronaldo di Real Madrid dan timnas Portugal; Pepe. Bek kelahiran Brasil itu mengatakan bahwa Ronaldo adalah sosok yang normal-normal saja.
"Banyak orang yang mengira Cristiano terkesan congkak dan tidak ramah. Dia sebenarnya sosok yang normal saja. Dia adalah orang yang bekerja sangat keras agar bisa meraih tujuannya," terang Pepe kepada Onda Cero.
Pepe juga mengagumi sikap Ronaldo saat menemui kegagalan. Ronaldo tidak pernah menyerah ketika bertemu kegagalan dan berusaha meningkatkan diri agar bisa lebih baik lagi.
"Ketika Cristiano tidak mencapai kesuksesan, dia jelas akan marah. Dia biasanya akan menyendiri agar bisa merubah keadaan dan meningkatkan diri. Dia sendiri yang selalu ingin berusaha menjadi yang terbaik. Dia benar-benar pemain yang komplet." (/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema, Pemain Real Madrid Dengan Jam Terbang Paling Tinggi
Liga Spanyol 13 Maret 2014, 22:58
-
Busquets: Gelar Juara Akan Ditentukan di Bernabeu
Liga Spanyol 13 Maret 2014, 21:45
-
'Neymar dan Bale Belum Tampil Sesuai Harga Mereka'
Liga Spanyol 13 Maret 2014, 19:04
-
Begovic Bantah Rumor Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 13 Maret 2014, 18:49
-
Ancelotti Yakin Zidane Siap Mentas dari Madrid
Liga Spanyol 13 Maret 2014, 15:57
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR