
Awards ini diberikan oleh harian olahraga Portugal, Record. nama award ini diambil dari mantan editor in chief Record yang meninggal pada Maret 2011 lalu.
tahun ini adalah edisi ketujuh award ini diberikan. Pesepakbola yang pernah memenangkan Award ini antara lain adalah Cristiano Ronaldo dan Jose Mourinho.
Pepe mengungkapkan rasa gembiranya setelah namanya diakui sebagai salah satu sosok terbaik di sepak bola. Ia berterima kasih kepada semua pihak, terutama rekan-rekannya di Real Madrid.
"Saya sangat gembira telah menerima penghargaan ini dan saya berterima kasih kepada semua orang yang memercayai saya. Ini adalah penghargaan besar dan berterima kasih kepada rekan-rekan saya karena tanpa mereka saya tak akan memenangkan ini," ujar Pepe.
Acara penghargaan itu juga dihadiri oleh Cristiano Ronaldo, Fabio Coentrao dan super agent Jorge Mendes. (rmfc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pepe Terpilih Jadi Pesepakbola Terbaik Portugal
Liga Spanyol 26 Desember 2012, 23:00
-
Casillas Dan Ramos Terbaik Versi Fans Madrid
Liga Spanyol 26 Desember 2012, 20:30
-
'Mourinho Tak Punya Masalah Pribadi Dengan Casillas'
Liga Spanyol 26 Desember 2012, 18:59
-
'Mungkin Casillas Sudah Terlalu Lelah Bermain'
Liga Spanyol 26 Desember 2012, 16:20
-
Diabaikan Mou, Casillas Tetap Bangga Pencapaiannya di 2012
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 16:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR