Sejak direkrut Real Madrid dari Malaga pada awal musim 2013/14, Isco baru merancang satu assist untuk Benzema di La Liga. Sementara itu, Benzema justru sudah merancang lima assist untuk sang gelandang kelahiran Andalusia.
5 - Benzema has provided more assists to Isco (5) than Isco to Benzema (1) in La Liga since the andalusian arrived to Real Madrid. Exchange
— OptaJose (@OptaJose) December 12, 2014
Assist kelima Benzema untuk Isco di La Liga tercipta ketika Madrid menghantam tuan rumah Almeria 4-1, Sabtu (13/12). Di laga itu, Madrid menang berkat gol Isco (34), Gareth Bale (42) dan Cristiano Ronaldo (81, 88).
Benzema menyumbang dua assist. Benzema merancang gol pembuka El Real serta gol pertama dari brace Ronaldo. (opta/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergio Ramos: Saya Tidak Mata Duitan
Liga Spanyol 14 Desember 2014, 17:13
-
Piala Dunia Antar Klub, Real Madrid Dihantui Lapangan dan Cuaca
Liga Champions 14 Desember 2014, 16:08
-
Fans Barca, Real, Atleti Lebih Takut Arsenal Ketimbang City
Liga Champions 14 Desember 2014, 13:12
-
Gagal Menang, Xavi Salahkan Penyerangan Barca
Liga Spanyol 14 Desember 2014, 12:24
-
Tertinggal 4 Poin Dari Real Madrid, Busquets Mulai Khawatir
Liga Spanyol 14 Desember 2014, 12:02
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR