Bola.net - - Juara La Liga, Real Madrid nampaknya tidak akan mendatangkan penjaga gawang baru pada bursa transfer kali ini. Sang pelatih, Zinedine Zidane dikabarkan masih menaruh kepercayaan penuh kepada Keylor Navas untuk mengawal gawang Los Blancos musim depan.
Belakangan ini kubu Madrid memang kerap dikabarkan akan membeli kiper baru pada musim panas ini. Mereka dikabarkan tidak puas dengan performa Navas musim lalu, sehingga mereka berburu kiper baru pada bursa transfer kali ini.
Pada bursa transfer kali ini, setidaknya ada 3 kiper yang dihubungkan dengan Juara Liga Champions tersebut. Mereka adalah kiper Manchester United, David De Gea, Kiper Chelsea Thibaut Courtois, serta kiper muda AC Milan, Gianluigi Donnarumma.
Keylor Navas dan Sergio Ramos
Namun menurut laporan yang dilansir Diario Gol, tidak ada satupun dari ketiga nama tersebut yang akan bergabung ke Santiago Bernabeu pada musim panas ini. Hal ini dikarenakan Zinedine Zidane masih ingin mempertahankan kiper Timnas Kosta Rika itu musim depan.
Zidane sendiri kabarnya puas dengan permainan Navas. Ia disebut suka dengan dedikasi kiper 30 tahun tersebut sehingga ia akan kembali mempercayakan posisi di bawah mistar gawang Madrid kepada sang pemain.
Musim lalu Navas bermain sebanyak 41 kali untuk kubu Los Blancos. Ia membantu El Real mengawinkan gelar juara La Liga dan juga Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kurt Zouma Minta Dikeluarkan dari Chelsea
Liga Inggris 5 Juli 2017, 23:04
-
Besiktas Akan Sambut Kedatangan Diego Costa
Liga Inggris 5 Juli 2017, 16:00
-
Menengok Latihan Pertama John Terry Bersama Aston Villa
Open Play 5 Juli 2017, 15:25
-
Terry Dukung Cahill Jadi Kapten Anyar Chelsea
Liga Inggris 5 Juli 2017, 15:10
-
Penyesalan Harry Redknapp Usai Gagal Rekrut John Terry
Liga Inggris 5 Juli 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR