Casillas ikut dibawa ke Prancis oleh Del Bosque. Namun ia hanya menjadi pemain cadangan karena kalah bersaing dengan David De Gea.
Selama ini, Casillas dan Del Bosque sebenarnya tak pernah terdengar berselisih paham. Akan tetapi pada ajang Euro 2016 kemarin hubungan keduanya sempat merenggang. Del Bosque menuding mantan kiper Real Madrid itu bersikap tak respek pada staf pelatih La Roja.
Iniesta kemudian ditanya apakah ia terkejut melihat keduanya berseteru. Inilah jawaban gelandang berusia 32 tahun tersebut.
"Pada awalnya saya memang terkejut. Namun mereka sudah menuntaskan masalah itu dengan cepat," tuturnya pada Marca.
"Mereka sudah mengenal satu sama lain sejak lama dan saya rasa mereka saling menghormati satu sama lain," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Iniesta: Para Striker Tak Usah Takut Bersaing dengan MSN
- Iniesta Tak Khawatir Bersaing dengan Gomes dan Suarez
- Iniesta: Barca Ingin Terus Menangkan Trofi
- Iniesta Minta Pemain Tak Takut Gabung Barcelona
- Iniesta: Gomes Pembelian Hebat untuk Barcelona
- Gomes: Gabung Barca, Ronaldo Jadi Musuh Saya
- Samper: Iniesta Panutan Saya di Barcelona
- Gomes Tak Sabar Belajar dari Messi
- Kagumi Messi dan Iniesta, Gomes Pilih Barca Timbang Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kovacic Ingin Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 30 Juli 2016, 21:40 -
Zidane: Real Madrid Kekurangan Ritme dan Agresivitas
Liga Spanyol 30 Juli 2016, 19:30 -
Verratti Belum Tertarik Pindah Ke Madrid
Liga Eropa Lain 30 Juli 2016, 19:00 -
Perkembangan Marco Asensio Bikin Zidane Senang
Liga Spanyol 30 Juli 2016, 18:30 -
Bos PSG Konfirmasi Ingin Boyong Jese
Liga Eropa Lain 30 Juli 2016, 18:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR