
Sejak melepas Eric Abidal, Blaugrana praktis tak punya bek tengah berpengalaman selain Pique dan Carles Puyol yang rentan cedera. Javier Mascherano dan Alex Song memang bisa dimainkan di posisi tersebut, namun itu bukan pilihan ideal untuk pelatih Gerardo Martino.
Tak pelak Barca pun dikaitkan dengan sejumlah nama bek tengah di bursa transfer musim panas ini, mulai David Luiz, Daniel Agger, Vincent Kompany hingga Thiago Silva. Namun Pique tak merasa mereka perlu tergesa-gesa menambal area tersebut.
"Itu (pembelian pemain) adalah tugasnya sekretaris teknis. Para pemain yang ada di sini sekarang sudah cukup bagus untuk mempertahankan tim ini sepanjang musim depan," ujarnya di sela tur Barca ke Malaysia akhir pekan kemarin. [initial]
Baca Juga:
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves: Barca Haram Ulangi Kekalahan 0-7
Liga Champions 12 Agustus 2013, 17:20
-
Barcelona Hendak Jual Kiko Femenia
Liga Spanyol 12 Agustus 2013, 16:09
-
Sulit Dapat Bek Baru, Barca Ingin Amankan Bartra
Liga Spanyol 12 Agustus 2013, 15:21
-
Legenda Liverpool Bandingkan Suarez Dengan Messi
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 14:51
-
Pique: Barca Tak Butuh Bek Tengah Baru
Liga Spanyol 12 Agustus 2013, 12:48
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR