Pique mengaku ingin timnya fokus pada usaha mereka memenangkan La Liga dan Copa del Rey, usai sempat kalah tiga kali beruntun di liga domestik, dan kini hanya tinggal menang satu kali lagi di duel terakhir melawan Granada untuk memastikan diri jadi klub terbaik di Spanyol.
"Granada akan punya motivasi sendiri. Mereka akan bermain di kandang sendiri, melawan tim yang ada di puncak klasemen di depan fans sendiri, dan menutup musim ini dengan memastikan diri bertahan di La Liga. Mereka ingin bermain dengan bagus. Mereka ingin menang," tutur Pique pada AS.
"Kami hanya manusia biasa. Ada keraguan yang akan muncul ketika anda menelan beberapa hasil buruk beruntun. Namun kami tahu kami bisa bangkit dengan kualitas yang kami punya. Kami menikmati situasi yang ada saat ini."
"Kami akan amat bangga jika bisa memenangkan dua gelar juara. Siapapun yang juara Liga Champions, kami tidak terlalu peduli. Kami tidak lagi terlibat di kompetisi itu, namun memenangkan La Liga dan Copa del Rey akan terus memperpanjang sejarah bagus klub, dan saya ingin kami terus meraih lebih banyak trofi." [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Kirim Salam Perpisahan untuk Arbeloa
Liga Spanyol 9 Mei 2016, 21:23
-
Tak Ada Lucas Vazquez di Final Liga Champions?
Liga Champions 9 Mei 2016, 21:20
-
Berharap Dipanggil Spanyol, Casillas Doakan Madrid Juara
Liga Spanyol 9 Mei 2016, 15:03
-
Salip Barca, Zidane Menaruh Harapan Pada Granada
Liga Spanyol 9 Mei 2016, 14:44
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR