Bek central tersebut juga yakin bahwa saat ini Jose Mourinho dihadapkan dengan tensi tinggi di ruang ganti pasukannya.
Ia yakin problem inilah yang harus bisa diatasi pelatih yang kini berjuluk The Only One tersebut, "Ketika Anda tertinggal di klasemen, orang-orang akan tak begitu akur. Hal itu terjadi musim lalu di mereka dan bisa menjadi contoh."
"Barca dan Madrid berbeda, Mourinho tak akan bisa mencari-carinya di Barca karena hal seperti itu tidak ada di sini. Ibaratnya ia harus mencari solusi itu di rumahnya sendiri."
Semenjak Mourinho belum datang, Los Blancos dari dulu memang kerap dihadapkan ego tinggi para pemain bintangnya di ruang ganti.
Di masa lalu ruang ganti bahkan pernah terbelah menjadi dua kubu yakni Zidanes (kumpulan pemain bintang yang dikepalai Zidane) dan Pavones (pemain lokal binaan Real yang dikepalai Pavon). (tri/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Lanjutkan Perang Komentar Dengan Pepe
Liga Spanyol 11 Oktober 2012, 21:59
-
Liga Champions 11 Oktober 2012, 20:15

-
Mou: Hasil Imbang Clasico Bernilai Empat Poin
Liga Spanyol 11 Oktober 2012, 18:30
-
Pique: Gelar Juara Belum di Tangan Barca
Liga Spanyol 11 Oktober 2012, 15:51
-
Diminati United, Ozil Enggan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 11 Oktober 2012, 14:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR