Pique dan Ronaldo pernah sama-sama membela Manchester United ketika masih muda. Keduanya sempat dekat karena tak memiliki kemampuan Bahasa Inggris yang bagus pada awalnya.
"Saya senang dengan fakta bahwa Cristiano menangis. Ballon d'Or itu sungguh berarti baginya. Dia sudah menderita dan itulah mengapa dia menangis. Dia dikenal sebagai sosok yang tangguh, selalu superior dalam hal baik atau buruk," jelas Pique kepada Jot Down.
Di antara para penggawa Barcelona FC, Pique merupakan salah satu dari sedikit yang sering bicara baik soal Ronaldo.
"Jika saya sering bicara bagus soal Cristiano, itu karena saya menyukainya. Orang bisa saja membuat kesimpulan dari yang mereka lihat, tapi mereka tak tahu banyak. Saya harus tambahkan juga bahwa dia sudah berubah belakangan ini. Cristiano banyak membantu saya ketika saya pertama gabung United," imbuhnya. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique: Barca Sudah Sembuh Dari Madriditis
Liga Spanyol 4 Februari 2014, 21:06 -
Adriano: Barcelona Seperti Kebun Binatang
Bolatainment 4 Februari 2014, 12:00 -
700 Belum Cukup, Xavi Ingin 800 Laga
Liga Spanyol 4 Februari 2014, 11:58 -
Barca Ajukan Banding Atas Kartu Merah Alba
Liga Spanyol 4 Februari 2014, 11:47 -
Xavi, Neymar, dan Tito Sabet Mundo Deportivo Award
Liga Spanyol 4 Februari 2014, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR