Bola.net - - Presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo, angkat bicara soal kans pemain bintang klubnya, Antoine Griezmann bergabung dengan Barcelona. Cerezo memastikan jika Griezmann akan tetap bermain untuk Atletico.
Musim 2017/18 ini disinyalir akan menjadi musim terakhir Griezmann bersama Atletico. Pemain berusia 26 tahun, santer dikabarkan bakal pindah ke Barcelona musim depan. Kedua pihak disebut sudah terlibat negosiasi yang serius.
“Griezmann memiliki kontrak dan tidak bisa bergabung dengan tim lain, itu adalah fakta,” tegas Cerezo seperti dikutip dari Marca.
Cerezo menambahkan, Griezmann juga tidak pernah berbicara dengannya untuk meminta izin pindah pada musim depan. Seperti yang selama ini ramai dibicarakan oleh media. Cerezo menjamin eks Real Sociedad masih betah di Atletico.
“Dia sama sekali tidak pernah bicara pada saya tentang keinginan pindah, jadi saya akan merasa sangat terkejut jika ini disebut keinginannya. Dia terikat kontrak dan tidak ada tim lain yang bisa mendekatinya tanpa izin.”
“Griezmann juga terikat kontrak jangka panjang,” tandasnya.
Pada awal musim ini, Griezmann memang sempat membubuhkan tanda tangan dan menyepakati kontrak dengan durasi hingga 30 Juni 2022 bersama Atletico. Pemain asal Prancis pada musim ini telah mencetak 21 gol di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Atletico Bicara Kans Griezmann Gabung Barca
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 23:34
-
Dua Pemain Ini Yakinkan Arthur Pilih Pindah ke Barca
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 22:33
-
Morata dan Allegri Bakal Jadi Wajah Baru di Bernabeu
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 21:36
-
Arthur: Barca Tim Terbesar, Impian Semua Pemain
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 21:02
-
Demi Pulangkan Can, Bayern Akan Coba Tekling Madrid
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 20:55
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR