Bola.net - - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, membantah tegas kabar yang mengatakan bahwa ia ingin mendatangkan David de Gea dari Manchester United.
Kiper Spanyol itu hampir datang ke Bernabeu dua tahun silam dan ditukar dengan Keylor Navas. Namun kegagalan administrasi membuat transfer batal di detik-detik akhir.
Musim panas ini, isu mengenai kepergian Navas dan De Gea sebagai pengganti kembali mengemuka. Padahal kiper Kosta Rika sejauh ini sudah membantu timnya memenangkan dua trofi Liga Champions.
Navas sendiri kabarnya mendapat dukungan dari seluruh pemain dan staff pelatih Madrid untuk terus bertahan di klub. Hal tersebut lantas diamini Perez, yang juga menegaskan pihaknya tak berbicara dengan De Gea.
Keylor Navas
"Kami tidak berbicara dengan De Gea," tutur Perez menurut Onda Cero.
"Dua tahun silam kami mendapat masalah dan kemudian tidak ada pendekatan yang tepat soal itu."
"Para pemain amat peduli pada Keylor dan juga pelatih. Saya menyukai Keylor Navas. Mengapa kami menginginkan De Gea sebelumnya? Karena Zinedine Zidane belum mengenalnya."
Baca Juga:
- Tinggalkan Barca, Mathieu Segera Gabung Sporting
- Presiden Madrid Ogah Singgung Soal Ronaldo
- Ronaldo Dipercaya Akan Tetap Bertahan di Real Madrid
- Diduga Bikin Kesaksian Palsu, Modric Terancam Penjara Lima Tahun
- Rayu Ronaldo, Klub Gurem Jerman Ini Tawarkan Bir Gratis
- Persija Akan Jajal Klub La Liga di Bulan Juli
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mau Diserobot Madrid, Barca Temui Agen Ousmane Dembele
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 23:41
-
Menteri Keuangan Spanyol: Ronaldo Harus Jadi Teladan
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 23:04
-
Perez: Bale Sudah Memberi Kami Banyak Hal
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 21:23
-
Danilo Akui Kekejaman Media Spanyol
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 20:33
-
Giliran Mourinho Dituduh Kemplang Pajak di Real Madrid
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 19:47
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR