Pelatih Rayo Vallecano, Paco Jemez bisa menurunkan kekuatan penuh saat menjamu Real Madrid di Vallecas. Kiper utama, Ruben sudah bisa diturunkan kembali setelah sebelumnya absen saat kalah 3-4 dari Atletico Madrid akibat sanksi.
Beralih ke Real Madrid, pelatih Jose Mourinho sepertinya akan menurunkan komposisi skuad yang sama saat mengalahkan Manchester City di Liga Champions.
Sergio Ramos bakal menjadi starter menggantikan Raphael Varane, sementara Mesut Ozil menggantikan posisi Michael Essien. Di laga nanti, Mourinho belum bisa menurunkan bek kiri Fabio Coentrao yang masih menjalani sanksi.
Perkiraan Susunan Pemain Kedua Tim:
Rayo Vallecano (3-2-3-2): Ruben; Tito, Amat, Casado; Fuego, Adrian; Piti, Trashorras, Carlos; Bille, Baptistao.
Real Madrid (4-2-3-1): Casillas; Arbeloa, Pepe, Ramos, Marcelo; Khedira, Alonso; Di Maria, Ozil, Ronaldo; Higuain. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guti: Mungkin Ronaldo Hanya Butuh Cinta
Liga Spanyol 23 September 2012, 20:30
-
Mou: Bertanyalah Soal Varane, Bukan Sergio Ramos
Liga Spanyol 23 September 2012, 12:30
-
Preview: Rayo vs Madrid, Misi Bangkit Kejar Barca
Liga Spanyol 23 September 2012, 10:01
-
Data dan Fakta Jornada 5: Rayo vs Real Madrid
Liga Spanyol 23 September 2012, 09:45
-
Lawan Rayo, Mourinho Ragu Madrid Bakal Bangkit
Liga Spanyol 23 September 2012, 08:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR