Usai laga berakhir, pelatih Gerardo Martino mengkonfirmasi bahwa cedera yang didapat oleh Puyol tak terlalu serius dan sama sekali tidak ada hubungannya dengan kondisi lututnya.
"Ia mengalami benturan di kakinya dan itu tak ada hubungannya dengan kondisi lututnya saat ini. Ini cuma cedera biasa dan ia akan menjalani serangkaian tes tambahan untuk memastikan itu," jelas Martino singkat pada situs resmi klub.
Tampil tanpa Puyol di babak kedua, Barcelona justru mencetak tiga gol melalui hat-trick dari Cristian Tello yang akhirnya membantu tim menang 4-1 atas Levante. [initial]
(fcb/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Resmi Gelar Rapat Darurat Pengunduran Diri Rosell
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 21:37
-
Bartomeu Akan Gantikan Rosell Jadi Presiden Barca
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 21:09
-
Harga Bale Sebenarnya 265 Juta Euro?
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 20:22
-
Sandro Rosell Akan Mundur Dari Barca
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 19:47
-
20 Klub Dengan Pendapatan Terbesar Musim Lalu
Editorial 23 Januari 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR