Kabarnya, Rosell tengah mempertimbangkan untuk mengundurkan diri dari posisi Presiden. Rosell akan memilih mundur dari Barca jika ia merasa tidak mendapatkan dukungan penuh dalam kasus transfer Neymar.
Barca merahasiakan banyak hal soal transfer Neymar pada musim panas lalu. Namun rahasia itu sedikit demi sedikit terbongkar dan Rosell menajdi sosok yang paling disalahkan. Seorang socio Barca bernama Jordi Casas bahkan telah melayangkan tuntutan resmi karena menganggap Rosell sudah menyelewengkan dana klub.
Barca hanya membayar 17,1 juta euro kepada Santos untuk transfer Neymar. Namun mereka mengaku menghabiskan 57,1 juta euro secara total. Menurut penyelidikan El Mundo, Barca bahkan disebut menghabiskan 95 juta euro untuk Neymar.
Rosell pun akhirnya dipanggil ke persidangan oleh hakim Pablo Ruz yang menangani kasus ini. Namun sebelum persidangan berlangsung, Rosell nampaknya akan memilih untuk mengundurkan diri lebih dulu, setidaknya demikian menurut La Vanguardia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Resmi Gelar Rapat Darurat Pengunduran Diri Rosell
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 21:37
-
Bartomeu Akan Gantikan Rosell Jadi Presiden Barca
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 21:09
-
Harga Bale Sebenarnya 265 Juta Euro?
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 20:22
-
Sandro Rosell Akan Mundur Dari Barca
Liga Spanyol 23 Januari 2014, 19:47
-
20 Klub Dengan Pendapatan Terbesar Musim Lalu
Editorial 23 Januari 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR