Puyol, yang sudah dikenal sebagai kapten kharismatik di Camp Nou, belum lama ini mengumumkan ia akan mundur dari Barcelona di akhir musim dan istirahat sejenak dari sepakbola. Belum bisa dipastikan apakah ia akan benar-benar pensiun, karena sang pemain juga masih menimbang keputusan tersebut.
Soriano hanya satu dari sekian banyak orang yang dibuat terkejut dengan keputusan pemenang tiga Liga Champions bersama Barca tersebut. Namun ia pun memuji fakta bahwa Puyol sudah berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan yang terbaik pada klub.
"Saya yakin setelah sekian banyak cedera yang ia alami, Puyol sangat menderita," tutur Soriano menurut laporan Goal.
"Namun ingat, Puyol adalah seseorang yang kuat. Ia adalah orang yang tidak akan pernah menyerah dan tidak ada seseorang pun yang bisa membantah bahwa ia telah melakukan banyak hal penting bagi klub," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid dan Barca Rebutan Wonderkid Hungaria
Liga Spanyol 6 Maret 2014, 22:52
-
City Tawarkan 200 Juta Untuk Messi?
Liga Champions 6 Maret 2014, 20:07
-
Juventus Kembali Masuk Perburuan Hummels
Liga Champions 6 Maret 2014, 19:45
-
Messi 'Kesengsem' Nenek-nenek, Ajak Foto Selfie
Open Play 6 Maret 2014, 15:38
-
Bela Timnas, Neymar Lebih Matang dari Messi
Piala Dunia 6 Maret 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR