Menurutnya, pelatih asal Italia itu pantas disebut sebagai pelatih terbaik dunia, jika melihat deretan gelar yang pernah ia menangkan. Apalagi musim lalu ia sukses membawa Madrid jadi juara La Liga dan Copa del Rey.
"Ia sudah memenangkan segalanya dan ia merupakan salah satu pelatih terbaik di dunia. Ia selalu tahu apa yang ia lakukan. Ia akan mendapat bantuan dari Hierro, yang merupakan salah satu teman saya dan saya mengharap yang terbaik untuknya," tutur Milutinovic pada RealMadrid.com.
"Ketika anda memenangkan Liga Champions dan Copa del Rey, hasil tersebut akan berbicara dengan sendirinya. Musim ini mereka akan mempertahankan gelar tersebut dan menghadapi tantangan yang besar. Itu akan jadi motivasi yang baik," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata Guardiola dan Kroos Memiliki Kisah Manis
Liga Spanyol 24 Juli 2014, 23:51 -
Jadwal Lengkap Real Madrid di La Liga 2014-15
Liga Spanyol 24 Juli 2014, 21:11 -
Bale: La Liga Kini Terbaik di Dunia, Bukan Premier League
Liga Spanyol 24 Juli 2014, 19:47 -
Galeri: Real Madrid Berlatih Bersama Bintang NBA, Carmelo Anthony
Open Play 24 Juli 2014, 16:20 -
Jersey PSG Di Maria Sudah Dijual di Paris
Bolatainment 24 Juli 2014, 15:18
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR