Hal tersebut diungkapkan oleh gelandang Kroasia, usai Luis Suarez gagal memasukkan bola dari titik putih kala tim menang 3-1 atas Sporting Gijon di La Liga dini hari tadi.
Kegagalan Suarez itu seolah memperburuk rekor penalti Barcelona, yang sebelumnya juga pernah gagal kala menyerahkan eksekusi pada Lionel Messi dan Neymar musim ini.
"Saya siap jika memang saya harus menendang penalti, namun kami amat percaya diri dengan para pemain yang ada di lini depan. Saya yakin berikutnya akan terjadi gol jika kami kembali mendapat kesempatan," tutur Rakitic pada Marca.
Barcelona kini unggul enam poin atas Atletico Madrid di puncak klasemen sementara La Liga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Halilovic Ogah Bicarakan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 18 Februari 2016, 19:05
-
Tertinggal 7 Poin, Madrid Belum Menyerah Kejar Barcelona
Liga Spanyol 18 Februari 2016, 17:06
-
Barcelona 'Dijamin' Juara La Liga 2015/16
Liga Spanyol 18 Februari 2016, 16:03
-
40 Gol, Suarez Ikuti Jejak Ronaldo dan Messi
Liga Spanyol 18 Februari 2016, 16:00
-
Madrid Punya 68 Pencetak Gol di Liga Champions
Liga Champions 18 Februari 2016, 14:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR