Madrid baru saja menang dramatis atas Sevilla dengan skor 3-2 lewat babak tambahan, setelah Ramos sempat membuat gol penyama kedudukan di penghujung babak kedua di Trondheim.
"Ini luar biasa, ketika anda menginginkan sesuatu, semuanya tidak akan berakhir begitu saja, kami harus terus berjuang hingga detik terakhir," tutur Ramos pada AS.
"Meraih hasil yang bagus melawan tim juara seperti Sevilla, kami harus berjuang keras dan ini merupakan hasil dari perjuangan kolektif, terlepas dari berbagai kendala yang kami miliki di awal dan memulai musim dengan memenangkan trofi memang selalu luar biasa."
"Pertandingan tadi berjalan dengan fase tertentu, awalnya kami dominan, namun menyusul gol pertama kami tidak terlalu mendominasi. Kami bertahan dengan baik dan kini ada banyak hal yang bisa terus kami perbaiki di awal musim." [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Istimewa, Real Madrid Bikin Replika Trofi Piala Super Eropa dari Es
Liga Spanyol 10 Agustus 2016, 22:11 -
Ronaldo dan Pepe Sudah Berlatih di Real Madrid
Liga Spanyol 10 Agustus 2016, 21:58 -
Terus Buru Gelandang, Milan Kini Sasar Kovacic
Liga Italia 10 Agustus 2016, 21:57 -
Real Madrid Akan Depak Marcos Llorente
Liga Spanyol 10 Agustus 2016, 19:40 -
Zidane: Asensio Akan Terus di Real Madrid
Liga Spanyol 10 Agustus 2016, 15:08
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR