Bola.net - - Real Madrid tak bisa diperkuat Sergio Ramos selama dua pekan. Ditinggal sang kapten yang tengah cedera, pelatih Zinedine Zidane merasakan kehilangan.
Ramos harus absen membela Madrid untuk sementara waktu karena menderita cedera betis. Kehilangan Ramos tentu saja merupakan pukulan telak bagi Madrid.
Ramos tidak hanya lihai dalam bertahan, namun ia juga membawa pengaruh secara keseluruhan di atas lapangan. Meskipun begitu, Zidane berharap Ramos bisa segera kembali merumput dalam waktu dekat.
Sergio Ramos
"Tidak memiliki dia dalam tim berarti kami kehilangan besar karena dia adalah pemimpin dan kapten kami. Kami juga ingin dia berada dalam tim tapi hal ini terjadi," kata Zidane di situs resmi klub.
"Pada hari Kamis dia merasa tidak nyaman, dia menjalani scan dan hasilnya keluar. Kami tidak ingin mengambil resiko. Ini musim yang sangat panjang dan kami ingin dia sembuh secepat mungkin. Mari berharap itu hanya cedera ringan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard dan Courtois Diklaim Masuk Daftar Belanja Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2018, 22:35
-
Saingi MU, Klub Tiongkok Siap Boyong Bale dari Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2018, 20:45
-
Kane Diincar Madrid, Spurs Pasang Harga 300 Juta Pound
Liga Inggris 7 Januari 2018, 19:50
-
Zidane Belum Mau Pikirkan Laga Kontra PSG
Liga Champions 7 Januari 2018, 01:30
-
Zidane: Celta Vigo Lawan Yang Kuat
Liga Spanyol 7 Januari 2018, 01:00
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR