Bola.net - - Sergio Ramos akan dengan senang hati untuk menyambut jika Kylian Mbappe gabung dengan Real Madrid. Menurut kapten Los Blancos tersebut, Mpabbe merupakan pemain muda yang memiliki potensi untuk menjadi pemain hebat di masa yang akan datang.
Penyerang 18 tahun tersebut memang santer menjadi bahan pembicaraan akhir-akhir ini setelah penampilannya yang memukau bersama AS Monaco. Ia merupakan pemain termuda di Ligue 1 yang bisa mencetak 12 gol dalam 30 tahun terakhir. Di usianya yang masih belia pula, Mbappe sudah mendapat debut bersama timnas Prancis.
Real Madrid sudah lama tertarik dengan Mbappe. Pada tahun 2013, Madrid pernah mengejar potensi Mbappe namun gagal. Pada bursa transfer musim panas mendatang, klub ibukota Spanyol tersebut tak menutup kemungkinan siap menggelontorkan dana besar untuk melabuhkan Mpabbe ke Santiago Bernabeu.
Sergio Ramos
Ketika Prancis menghadapi Spanyol dalam laga uji coba di Paris, Rabu (29/3), Ramos melihat sendiri kemampuan yang dimiliki Mbappe di atas lapangan. Menurut Ramos, Mbappe adalah pemain yang memiliki kecepatan ketika melakukan serangan balik. Lalu ia mengatakan Real Madrid akan selalu membuka pintu untuk pemain yang memiliki potensi besar seperti Mbappe.
"Mbappe adalah pemain mudah yang memiliki kecepatan, khususnya ketika melakukan serangan balik, yang menentukan. Saya mendoakan yang terbaik untuk anak ini," ujar Ramos usai menjalani pertandingan menghadapi Prancis.
"Sekarang Real Madrid sudah punya pemain sangat bagus. Perekrutan pemain tak tergantung pada saya, seperti yang saya katakan sebelumnya. Namun yang pasti Real Madrid selalu membuka pintu untuk para pemain bagus," paparnya.
Mbappe sendiri juga tak menutup kemungkinan untuk bergabung dengan Real Madrid di masa yang akan datang. Namun ia sendiri mengatakan masih perlu banyak belajar sebelum gabung dengan tim besar seperti Real Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bintang Muda Dortmund Impikan Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 29 Maret 2017, 23:07
-
Patung Ronaldo Ini Tak Kalah Absurd dari Patung Harimau Cisewu
Bolatainment 29 Maret 2017, 22:32
-
Coentrao Pilih Menyerah di Real Madrid
Liga Spanyol 29 Maret 2017, 21:49
-
Ramos: Pintu Madrid Terbuka untuk Pemain Bagus seperti Mbappe
Liga Spanyol 29 Maret 2017, 18:27
-
Mbappe: Saya Masih Perlu Banyak Belajar sebelum ke Real Madrid
Liga Spanyol 29 Maret 2017, 18:10
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR