Raul tentu sempat berharap bahwa madrid yang akan keluar sebagai pemenang laga panas itu, namun ia mengakui bahwa tak ada yang patut kalah. Laga itu juga berjalan sangat menarik di mata eks pemain Schalke ini.
"Saya pastinya berharap Madrid yang menang, tapi imbang adalah hasil yang adil. Kedua tim menunjukkan permainan hebat karena sama-sama mengejar tiga poin. Tak ada yang menang, tapi pertandingan ini akan banyak diingat," urai raul kepada Al Jazeera.
Meskipun Madrid saat ini telah tertinggal delapan poin dari Barca, Raul yakin perebutan gelar juara belum berakhir. Kompetisi La liga masih panjang dan apa saja masih mungkin terjadi.
Barca saat ini menempati peringkat pertama dengan raihan poin 19, sama dengan Atletico Madrid. Sementara itu, El Real berada di posisi lima dengan poin 11. [initial]
La Liga - Pedro: Wasit Juga Manusia (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi: Barca Pantas Dapatkan Lebih
Liga Spanyol 8 Oktober 2012, 23:45
-
Sergio Ramos: Wasit Juga Bisa Salah
Liga Spanyol 8 Oktober 2012, 21:30
-
Vidal Siap Habiskan Karier di Juventus
Liga Italia 8 Oktober 2012, 21:00
-
Real Madrid: Ronaldo Tak Mengalami Cedera
Liga Spanyol 8 Oktober 2012, 20:30
-
Raul: Imbang Hasil Yang Paling Adil di Clasico
Liga Spanyol 8 Oktober 2012, 18:55
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR