Diketahui bahwa The Special One akan meninggalkan ibukota Spanyol pada akhir musim ini, setelah mengabdi selama tiga musim di Santiago Bernabeu. Selain itu, isu keretakan tim dan sikap media menjadi faktor kepergian Mourinho.
Kendati demikian, Albiol mengatakan bahwa pria asal Portugal itu tetap memiliki kontribusi atas pencapaian Los Blancos dalam tiga musim terakhir. Baginya, semua pelatih tetap harus dihormati, meski tak memungkiri adanya perbedaan pendapat di antara anggota skuad.
"Pertandingan terakhir Mourinho akan berlangsung akhir pekan ini, dan saya harap ia sukses di manapun berada," ujar Albiol.
"Penting bagi saya untuk selalu menjaga segala hal yang saya pelajari darinya, dan saya sesungguhnya tak memiliki masalah dengannya. Tiap pelatih mempunyai keinginan dan selera, namun mereka tetap harus dihormati. Semoga ia baik-baik saja." [initial] (as/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cannavaro Ingin Jadi Asisten Ancelotti di Madrid?
Liga Spanyol 28 Mei 2013, 23:00
-
Perez: Mourinho Tidak Menodai Sejarah Madrid
Liga Spanyol 28 Mei 2013, 22:10
-
Falcao Lolos Tes Medis di Monaco
Liga Champions 28 Mei 2013, 21:30
-
Zidane Kini Pimpin Proyek Baru Madrid
Liga Spanyol 28 Mei 2013, 20:27
-
Gullit: Mourinho Wajib Juara Liga Champions di Chelsea
Liga Champions 28 Mei 2013, 20:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR