
Menurut Butragueno, Madrid masih akan menjadi rumah bagi pemain yang kini membela klub Bayer Leverkusen tersebut.
"Kami akan melihat apa yang terjadi pada masa depan. Tapi kami ingin yang terbaik untuk Chicharito dan dia tahu bahwa Real Madrid adalah rumahnya," ungkap Chicharito kepada ESPN.
Butragueno, yang juga pemain legendaris Madrid, mengatakan bahwa Chicharito telah meninggalkan jejak yang manis selama membela Madrid. Pemain asal Meksiko disebut sebagai pribadi yang selalu bersikap positif dan memberikan yang terbaik saat mendapat kesempatan tampil.
"Dia memiliki beberapa bulan dimana ia tidak terlalu sering bermain. Tapi dia selalu berlatih dengan baik, sangat positif bagi klub dan juga rekan-rekannya. Dan, ketika ditampilkan dia selalu membantu kami," tandasnya.
Chicharito pernah menjadi bagian Real Madrid pada musim 2014/15. Selama membela panji Madrid dengan status pinjaman dari Manchester United, Chicharito mampu mencetak sembilan gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Hanya Ke-3, Ini Daftar Pemain Paling Bernilai di Dunia
Liga Spanyol 1 Juni 2016, 23:09
-
Dua Pemain Real Madrid Akan Tampil di Copa America 2016
Amerika Latin 1 Juni 2016, 22:49
-
Inilah 8 Pemain Real Madrid yang Bermain di Euro 2016
Commercial 1 Juni 2016, 21:37
-
Real Madrid Masih Jadi Rumah Bagi Chicharito
Liga Spanyol 1 Juni 2016, 20:32
-
David Alaba Bangga Diminati Real Madrid
Liga Spanyol 1 Juni 2016, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR