
Bola.net - Manajer Real Madrid, Carlo Ancelotti puas melihat timnya menang besar melawan Real Sociedad. Ia menilai kemenangan ini merupakan kemenangan yang bagus bagi timnya.
Dini hari tadi Real Madrid melakoni pertandingan jornada ke-27. Mereka menjamu Real Sociedad di Santiago Bernabeu.
Sempat tertinggal lebih dahulu, El Real berhasl membalikkan keadaan. Mereka mengakhiri laga dengan skor 4-1.
Ancelotti puas melihat permainan timnya di laga. "Kami bermain dengan baik semenjak menit pertama," buka Ancelotti di laman resmi Real Madrid.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Kerja Keras
Menurut Ancelotti, timnya tidak mudah meraih kemenangan besar itu. Ia menyebut timnya harus bekerja keras untuk bisa membungkam Sociedad.
"Sejak awal kami sudah berencana untuk melakukan pressing ketat. Kami sebisa mungkin mencegah Sociedad bermain dari belakang,"
"Bermain seperti ini benar-benar berat untuk fisik para pemain kami. Namun kami melakukan pekerjaan yang bagus,"
Kemenangan Krusial
Ancelotti juga menyebut kemenangan ini sangat krusial bagi El Real. Karena kemenangan ini membuat mereka semakin menjauh dari para rival mereka di Klasemen La Liga.
"Ini pertandingan yang besar bagi kami. Karena kemenangan ini membuat keunggulan kami di La Liga semakin bertambah,"
"Kami sangat menikmati pertandingan ini, dan sejak awal tim kami tahu betapa pentingnya kemenangan di pertandingan ini," ujarnya.
Laga Berikutnya
Real Madrid sendiri akan ditunggu sebuah laga krusial di tengah pekan nanti.
Los Blancos akan menjamu PSG di leg kedua 16 besar Liga Champions, di mana El Real tertinggal 1-0 di leg pertama.
Klasemen La Liga
(Real Madrid CF)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perhatian! Madrid Sama Sekali tak Punya Niatan Lego Camavinga
Liga Spanyol 6 Maret 2022, 22:17
-
Casemiro Yakin Real Madrid Bisa Balikkan Keadaan Kontra PSG
Liga Spanyol 6 Maret 2022, 15:07
-
Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Spanyol: Real Madrid Pesta Gol
Liga Spanyol 6 Maret 2022, 08:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR