Keinginan pemain yang memiliki nama lengkap Xavier Hernandez i Creus adalah menghabiskan seluruh energinya di Nou Camp. Kontrak El Maestro yang berakhir pada Juli 2013 akan segera diperpanjang oleh pihak manajemen Blaugrana. Mendengar hal itu, Xavi sangat bahagia.
"Saya sangat bahagia berada di Barca dan pihak manajemen berniat meneruskan kerja sama ini. Saya sangat antusias menantinya. Selain itu, saya tidak bisa menolaknya." ungkap Xavi seperti dilansir football-espana.
Melihat pernyataan Xavi, telah tergambar bahwa ia siap menerima berapa pun nilai kontrak yang diberikan, dan rencana gantung sepatu di Nou Camp akan terkabulkan dalam beberapa hari ke depan.
"Impian saya pensiun di Barcelona dan sepertinya hal itu akan terkabulkan. Dalam waktu dekat, saya akan menerima kontrak dengan durasi 3 tahun ke depan." pungkas El Maestro.
Dengan tawaran kontrak baru hingga Juli 2016, maka di tahun itu juga Xavi akan mengucapkan salam perpisahan kepada ratusan publik Catalonia.[initial]
Liga Spanyol - Xavi Waspadai Ancaman Duo Madrid (foes/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabi: Atletico Wajib Bayar Hutang di Camp Nou
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 23:15
-
Xavi Merasa Terlalu Dini Bicara Titel La Liga
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 16:07
-
'Beberapa Pemain Real Madrid Ingin Hengkang'
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 15:35
-
Xavi: Casillas Harusnya Bangga Dengan La Masia
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 15:20
-
Rencana 'Gantung Sepatu' Xavi Dikabulkan Barcelona
Liga Spanyol 14 Desember 2012, 13:55
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR