Menurut Carlos, bek kanan yang ditebus oleh Los Blancos dengan harga mencapai 30 juta euro tersebut merupakan pemain yang memiliki kemampuan kurang lebih sama dengan bintang Barcelona, Dani Alves.
"Danilo merupakan pemain yang bagus, ia amat mirip dengan Dani Alves. Ia merupakan pemain yang komplit. Ia mampu menyerang dan bertahan sama baiknya. Madrid memiliki pemain yang amat bagus dan ia juga punya kualitas yang hebat," tutur Carlos pada Cadena Cope.
Danilo sebelumnya sempat diincar oleh Barcelona dan Manchester United, sebelum ia akhirnya memutuskan untuk pindah ke Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlos: Danilo Akan Sukses di Real Madrid
Liga Spanyol 2 April 2015, 16:23
-
5 Bek Kanan Termahal Dalam Sejarah
Editorial 2 April 2015, 16:18
-
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:31

-
Rebut Danilo, Madrid Serasa Menang Clasico
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:24
-
Arbeloa Bantah Masih Tak Akur dengan Casillas
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:17
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR