Meskipun kebugarannya terus diragukan pasca penampilan buruknya di Piala Dunia 2014 lalu bersama Portugal, bahkan beberapa rumor sempat menyebut bahwa Ronaldo memaksakan kondisinya dengan memilih terus bermain di Brasil walau tak dalam kondisi 100 persen.
Namun dengan tegas kabar tersebut dibantah oleh Ronaldo. Pemain 29 tahun tersebut meyakinkan bahwa kondisinya tetap bugar dan yakin mampu tampil hingga 2021 mendatang.
"Saya ingin bermain enam atau tujuh tahun lagi di kompetisi level atas," ujarnya.
"Saya benar-benar fokus. Cedera saya telah pulih. Saya merasa sangat-sangat baik. Saya sungguh ingin terus bermain dan tetap berada pada kondisi bagus hingga akhir musim," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Monaco: Kami Tak Ingin Melepas James Rodriguez
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 23:46
-
Madrid Ingin Lego Khedira dan Di Maria
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 22:28
-
Tepis Real Madrid, Falcao Ingin Bertahan di AS Monaco
Liga Eropa Lain 22 Juli 2014, 21:00
-
Ronaldo Ingin Ulang Musim Lalu Yang Fantastis
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 20:45
-
James Rodriguez Resmi Milik Madrid
Liga Spanyol 22 Juli 2014, 19:24
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR