Sebelumnya isu kepindahan Ronaldo kerap muncul di media Spanyol dan Inggris. Ia juga diberitakan bakal kembali memperkuat tim yang membesarkan namanya; Manchester United. Namun, pemain yang bersangkutan telah menepis rumor tersebut. Kini para Madridistas bisa bernafas lega.
Ronaldo bahkan mengumbar janji akan memberikan performa terbaik bagi Madrid, guna mendapatkan trofi pada musim 2013-14. Prioritas utamanya yakni La Liga serta La Decima.
"Saya selalu fokus dan berusaha meningkatkan performa permainan di tiap tahun. Saya berjanji akan memberikan seluruh kemampuan terbaik untuk Madrid," ujar CR7 di situs resmi Fifa.
"Di kompetisi selanjutnya, saya berjanji memberikan konsentrasi penuh guna meraih La Liga dan Liga Champions," tandasnya.[initial]
Aksi Bidadari-Bidadari Cantik Promosikan Jersey Klub
Editorial - Tujuh Bintang Lapangan Hijau Paling Diburu
Editorial - Daftar Pemain Yang Tidak Dibutuhkan Klubnya
Momen Mencengangkan Protes Warga Brasil Saat Piala Konfederasi Berlangsung (fifa/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Hampir Sepakat Dengan Sociedad Soal Illarramendi
Liga Spanyol 6 Juli 2013, 19:40
-
Ronaldo Bertekad Bawa Portugal ke Piala Dunia 2014
Piala Dunia 6 Juli 2013, 19:30
-
Isco Yakinkan Madrid Beli Illarramendi
Liga Spanyol 6 Juli 2013, 15:40
-
Nesta Komentari Penunjukan Ancelotti di Real Madrid
Liga Spanyol 6 Juli 2013, 14:30
-
Perez Sebut Carvajal Bek Kanan Terbaik Bundesliga
Liga Spanyol 6 Juli 2013, 14:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR