Bola.net - - Cristiano Ronaldo mengatakan Real Madrid beruntung, usai timnya memastikan raihan gelar La Liga untuk pertama kali sejak 2012, dengan menang atas Malaga dini hari tadi.
Pemain berusia 32 tahun, yang mencetak 14 gol dalam sembilan laga terakhir di semua kompetisi, mengaku senang akhirnya bisa memenangkan persaingan ketat dengan rival abadi mereka, Barcelona.
Ronaldo membuat gol pembuka timnya atas Malaga di menit ke-2, sebelum Karim Benzema menggandakan keunggulan tim tamu, 10 menit usai babak kedua berjalan.
Hasil itu juga merupakan kemenangan keenam beruntun Madrid di liga domestik dan memastikan Madrid unggul tiga poin dari Barca di klasemen akhir Divisi Primera.
Real Madrid.
"Sejak awal musim, kami ingin memenangkan liga dan kami beruntung," tutur Ronaldo menurut Goal International.
"Kami menjalani akhir musim yang spektakuler, terbaik di beberapa tahun terakhir. Kami memiliki manajemen yang lebih cerdas, dengan bantuan pelatih dan pemain yang tidak terlalu sering turun."
Madrid berikutnya akan menghadapi Juventus di final Liga Champions di Cardiff pada 3 Juni dan Ronaldo menambahkan: "Kami tahu itu akan jadi final yang sulit, namun kami harus menikmati kemenangan ini dulu, usai lima tahun tak memenangkan liga."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pepe Berhasrat Tampil di Final Liga Champions
Liga Champions 22 Mei 2017, 23:40
-
Perez: Zidane Simbol Sejarah Real Madrid
Liga Spanyol 22 Mei 2017, 22:38
-
Bartomeu: Barca Sudah Bikin Madrid Kesulitan
Liga Spanyol 22 Mei 2017, 20:29
-
Leno Bermimpi Gabung Real Madrid
Liga Inggris 22 Mei 2017, 19:17
-
Momen-momen Indah Perjalanan Madrid ke Tangga Juara
Open Play 22 Mei 2017, 15:36
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR