Bola.net - Musim ini terjadi sedikit pergeseran peta kekuatan di papan atas La Liga. Atletico Madrid secara mengejutkan mampu menjadi pesaing utama bagi Barcelona hingga jornada 17 dengan perolehan poin sama di puncak klasemen, mengungguli kekuatan tradisional lainnya, Real Madrid dengan selisih lima poin.
Ancaman Los Rojiblancos diakui sendiri oleh Presiden Barca, Sandro Rosell. Pria 48 tahun ini menganggap bahwa stabilitas performa yang ditunjukkan Atletico bisa mengancam peluang Barca untuk mempertahankan gelar juara.
"Konsistensi adalah kekuatan utama mereka, Atletico di bawah Diego Simeone bermain sangat baik musim ini," puji Rosell.
"Tak diragukan lagi, kompetisi tahun ini bisa menjadi yang paling ketat dalam beberapa tahun terakhir. Atletico akan membuktikan hal tersebut."
Atletico yang bertanding lebih awal malam ini untuk sementara berhasil mencuri posisi puncak klasemen dari Barca berkat kemenangan 1-0 atas Malaga. Jika Barcelona gagal mengalahkan Elche besok (05/01), maka posisi teratas akan benar-benar dikuasai oleh Diego Costa dan kawan-kawan. (gi/mri)
Ancaman Los Rojiblancos diakui sendiri oleh Presiden Barca, Sandro Rosell. Pria 48 tahun ini menganggap bahwa stabilitas performa yang ditunjukkan Atletico bisa mengancam peluang Barca untuk mempertahankan gelar juara.
"Konsistensi adalah kekuatan utama mereka, Atletico di bawah Diego Simeone bermain sangat baik musim ini," puji Rosell.
"Tak diragukan lagi, kompetisi tahun ini bisa menjadi yang paling ketat dalam beberapa tahun terakhir. Atletico akan membuktikan hal tersebut."
Atletico yang bertanding lebih awal malam ini untuk sementara berhasil mencuri posisi puncak klasemen dari Barca berkat kemenangan 1-0 atas Malaga. Jika Barcelona gagal mengalahkan Elche besok (05/01), maka posisi teratas akan benar-benar dikuasai oleh Diego Costa dan kawan-kawan. (gi/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 5 Januari 2014, 23:18

-
Xabi: Orang Tua Saya Tanamkan Kejujuran dan Respek
Liga Spanyol 5 Januari 2014, 21:37
-
Preview: Real Madrid vs Celta Vigo, Teruskan Tekanan
Liga Spanyol 5 Januari 2014, 20:55
-
Ancelotti Pastikan Gareth Bale Masuk Skuat Lawan Celta Vigo
Liga Spanyol 5 Januari 2014, 20:50
-
Arteta: Ozil Buat Lini Serang Arsenal Lebih Menggigit
Liga Inggris 5 Januari 2014, 12:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR