
Kemenangan 3-0 atas Real Zaragoza tadi malam, membuat jarak mereka di puncak dengan Real Madrid di posisi kedua klasemen tetap terjaga. Kedua tim saat ini masih terpaut jarak 13 poin.
Selisih yang cukup jauh dinilai membuat Blaugrana sedikit santai, dan diprediksi bakal mengalihkan fokus ke turnamen Eropa. Diturunkannya skuad pelapis di laga kontra Zaragoza seakan membuktikan opini tersebut.
Akan tetapi hal itu segera dibantah oleh Roura. Menurutnya, Barca tetap mengincar gelar La Liga dan akan meraihnya sesegera mungkin. Ia bahkan puas dengan para pemain lapis kedua timnya.
"La Liga adalah kunci bagi kami. Ini adalah target utama kami. Kami tidak menyelamatkan siapapun, kami bermain dengan para pemain terbaik," tutur asisten Tito Vilanova.
"Jadi kami senang dan bangga dengan tim ini. Sekali mereka menunjukkan bahwa kami adalah sebuah tim yang nyata. Mereka yang biasanya bermain sebagai pelapis juga menunjukkan, jika mereka selalu siap membantu saat dibutuhkan." (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Rangkaian Cedera Ganggu Musim Barca
Liga Spanyol 15 April 2013, 16:55
-
Roura: Barca Tetap Prioritas Menangi La Liga
Liga Spanyol 15 April 2013, 16:30
-
Roura Bangga Pada Barca Yang Serba Bisa
Liga Spanyol 15 April 2013, 16:11
-
'Neymar Bisa Hentikan Messi-Dependence di Barca'
Liga Spanyol 15 April 2013, 16:00
-
Thiago: Barca Ingin Menangi La Liga Secepat Mungkin
Liga Spanyol 15 April 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR