Barca akan menjamu Madrid di Camp Nou pada jornada 7, Senin (08/10), dengan keunggulan delapan poin di klasemen sementara. Menjelang bentrokan dua seteru abadi itu, Plaza punya satu harapan.
"Demi kebaikan liga, saya tidak mau Barca menang, tapi ini bukan karena saya tidak menyukai mereka," terangnya kepada para wartawan.
"Musim lalu, saya berkata sebaliknya, yaitu agar Barcelona menang dari Madrid dalam pertemuan terakhir mereka di liga. Namun tahun ini, saya ingin Madrid yang menang. Jika tidak, Madrid akan tertinggal 11 poin dan itu sangat sulit untuk dikejar," imbuh Plaza.
Menurut Plaza, La Liga takkan sehat apabila dua kandidat utama juaranya sudah terpisah 11 angka hanya dalam tujuh pertandingan awal. Namun dia percaya bahwa peningkatan form pasukan Jose Mourinho bisa mencegah skenario buruk itu menjadi kenyataan.
"Di pertandingan nanti, kita akan melihat dominasi Barca dengan penguasaan bolanya, tapi Madrid sudah menemukan kembali performa terbaiknya. Madrid juga bermain hebat dalam beberapa kunjungan terakhir mereka ke Camp Nou. Ini akan jadi pertandingan yang sangat ketat," pungkasnya. [initial]
Inilah 10 Gol Terbaik Sepanjang EL Clasico! (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Kalah, Madrid Akan Menderita Tujuh Bulan
Liga Spanyol 5 Oktober 2012, 23:04
-
Casillas: Saya Memang Seorang Whistleblower
Liga Spanyol 5 Oktober 2012, 22:10
-
Xavi Ingin Cetak Hat-Trick ke Gawang Madrid
Liga Spanyol 5 Oktober 2012, 21:00
-
Barca dan Madrid Bicara El Clasico Jilid 222
Liga Spanyol 5 Oktober 2012, 16:02
-
Pique Bakal 'Dipaksa' Turun Demi Clasico?
Liga Spanyol 5 Oktober 2012, 14:02
LATEST UPDATE
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR