Menanggapi rumor tersebut, pelatih Real Sociedad, Jagoba Arrasate menyatakan bahwa pihak klub akan berusaha mati-matian untuk mempertahankan Illarramendi.
"Kami finish di posisi keempat La Liga dan memiliki dua pemain yang terpilih dalam skuad terbaik Piala Eropa U21. Tentu saja banyak klub yang mengincar pemain kami," ungkap Arrasate kepada Skysports.
Arrasate tidak menyangkal bahwa dirinya akan kesulitan menghadapi kekuatan finansial klub-klub besar, namun dirinya tetap menyatakan bahwa Illarramendi harus bertahan di Anoeta setidaknya untuk semusim ke depan.
"Memang benar bahwa kita sedang berbicara tentang salah satu klub terbesar di dunia, baik dari segi finansial maupun prestasi. Namun kami tidak akan membuka negosiasi mengenai Asier. Dia tidak dijual. Baik klub maupun pemain telah menyatakan hal tersebut."
"Asier telah menyatakan bahwa dirinya bahagia di sini dan antusias menghadapi musim depan. Tak ada rencana lain bagi kami dan kami akan menjalani latihan pramusim sesuai rencana awal. Hal yang sama juga berlaku bagi pemain kunci kami lainnya."
Musim depan, Txuri-Urdin akan kembali berlaga di Liga Champions setelah 10 musim lamanya sejak partisipasi terakhir mereka. [initial]
(sky/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Arsenal Selangkah Lagi Dapatkan Higuain'
Liga Champions 4 Juli 2013, 22:30
-
Xabi Alonso Disebut Tolak Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 18:31
-
Presentasi di Bernabeu, Isco Empat Kali Tolak Cium Logo Madrid
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 17:25
-
Isco: Ancelotti Sudah Menangi Segalanya
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 15:40
-
Tingkat Popularitas Real Madrid di Spanyol Turun
Liga Spanyol 4 Juli 2013, 15:35
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR