Song yang tampil sejak menit awal tampil cukup bagus dan penilaian publik Barca juga positif. Namun Song mengaku sempat grogi sebelum menginjakkan kakinya ke lapangan.
"Sebelum pertandingan, pelatih berbicara kepada saya. Dia menjelaskan keinginannya. Kata-katanya membuat saya tenang dan membantu saya bisa tampil lebih percaya diri," ucap Song kepada Television Catalunya.
Catatan Song cukup impresif di laga melawan Valencia. Song melepaskan 67 passing dan 61 di antaranya berhasil mencapai sasaran dengan baik. Dia berhasil merebut bola lima kali dan melakukan pelanggaran dua kali sepanjang 90 menit.
Song sadar bahwa inti permainan Barca adalah bermain dengan satu-dua sentuhan. Selain itu, Song merasa semuanya jadi lebih mudah karena Barca bisa mendominasi penguasaan bola. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Kesulitan Setelah Messi Ganti Posisi
Liga Spanyol 4 September 2012, 14:31 -
Kalah dari Barca, Valencia Merasa Dikerjai
Liga Spanyol 4 September 2012, 13:50 -
Xavi Bela Start Lambat Fabregas Musim Ini
Liga Spanyol 4 September 2012, 11:26 -
Tacchinardi: Juventus Selevel Barcelona
Liga Champions 4 September 2012, 09:50 -
Iniesta Dedikasikan Trofi Pemain Terbaik Untuk Fans
Liga Spanyol 3 September 2012, 16:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR